Potret Oskar Lawalata Perancang Busana Terkenal Asal Indonesia yang Punya Pacar Bule - LDR Berlin Indonesia


Oskar Lewalata merupakan salah satu perancang busana terkenal asal Indonesia. Dengan ciri khasnya menambahkan culture/budaya kedalam baju buatannya, nama Oskar Lewalata semakin besar semenjak hasil karyanya sering dipakai oleh para artis ternama. Selain kemampuannya dalam merancang busana, Oskar juga sempat disorot oleh publik karena Ia melakukan operasi kelamin dan kini menjadi seorang transgender.

Meskipun menjadi transgender, dukungan dari orang terdekat Oskar Lewalata tidak surut. Kini Ia juga sudah memiliki seorang pacar yang merupakan seorang bule dan tidak enggan untuk mengupload kebersamaan mereka di instagram pribadi miliknya. Meski kini harus LDR Berlin-Indonesia karena pekerjaan, keharmonisan pasangan ini masih terlihat jelas.


Oskar Lawalata merupakan salah satu transgender asal Indonesia yang  bekerja sebagai seorang perancang busana.


Tidak menutupi, kini Ia berpacaran dengan seorang bule asal Jerman.


Oskar juga terlihat sering mengupload kebersamaannya dengan mas pacar di Instagram pribadinya.


Oskar juga kerap membuat video singkat seputar kebersamaannya bersama mas pacar.


Kerap disanding mirip, banyak netizen Indonesia setuju bahwa wajah Oskar dengan mas pacar sangat mirip seperti jodoh.


Karena dihalangi oleh pekerjaannya di Indonesia, Oskar dengan mas pacar masih harus melakukan hubungan jarak jauh.


Meskipun begitu Oskar terlihat sering menyempatkan waktu untuk bertemu dan berkunjung ke Jerman demi bertemu doi bulenya.


Pada Selasa (20/06/23) lalu Oskar terlihat mengupload video pendeknya bersama mas pacar di Instagram pribadinya.


Ia menuliskan caption "Counting the Day #cherishthelove". Semoga langgeng terus buat Oskar Lawalata dengan mas pacar ya!

Sumber : kapanlagi.com

(*)

Post a Comment

Previous Post Next Post